Materi Bahan Ajar - Daftar Gambar Pakaian Adat atau Pakaian Daerah Provinsi di Indonesia - Kebudayaan di Indonesia bukan hanya terlihat dari bahasa dan rumah adatnya saja, melainkan juga dapat terlihat dari pakaian adat daerah masing-masing provinsi.
Pakaian Adat atau pakaian daerah menjadi simbol atau ciri khas suatu daerah di Indonesia. Tiap-tiap daerah memiliki pakaian daerah atau pakaian adat yang
khas dengan nama tertentu, misalnya:
- Jas tutup dan destar dari D.K.I Jakarta (Betawi) dan Jawa Barat;
- Baju beskap dan blangkon dari Jawa Tengah;
- Baju surjan dan blangkon dari D.I Yogyakarta;
- Jas tutup dan blangkon dari Jawa Timur;
- Baju teluk belanga dan destar dari Riau;
- Ulos dan sabe-sabe (tutup kepala) dari Sumatra Utara;
- Baju rompi dan destar dari Kalimantan Selatan,
- dan sebagainya.
Berikut ini Beberapa nama pakaian adat daerah dan gambar pakaian adat daerah provinsi di Indonesia:
- Nanggroe Aceh Darussalam, Bali, Bangka Belitung, Banten, Bengkulu
- Gorontalo, Jawa Barat, DKI Jakarta, Jambi, Jawa Tengah
- Jawa Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur
- Lampung, Maluku Utara, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur
- Papua Barat, Papua, Riau, Kepulauan Riau
- Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Utara
- Sumatra Barat, Sumatra Selatan, Sumatra Utara, DI Yogyakarta